Friday, July 6, 2012

Rumor Mengatakan Kalau iPhone 5 akan Memakai Prosesor Quad-Core

Share
Digitimes pada hari Kamis lalu memberikan kabar kalau mereka mendapatkan informasi dari salah satu orang dalam yang memastikan kalau iPhone 5 akan menggunakan prosesor dengan quad-core sebagai otak pada ponsel pintar generasi terbaru Apple ini. Disampaikan pula kalau iPhone 5 ini akan menggunakan prosesor buatan Samsung.

iPhone 5 ini dirumorkan akan segera diperkenalkan sekitar bulan Oktober mendatang, di mana iPhone 5 akan menggunakan casing unibodi aluminium dan juga layar yang lebih besar dari versi iPhone sebelum-sebelumnya.

No comments:

Post a Comment